RSS
Write some words about you and your blog here

Cerita Sederhana



Pagi ini diawali dgn Langkah sederhana
Seperti biasa, canda tawa bumbu penyedapnya
Nampak cantik dengan kehangatan teh tarik
Ditambah senarai roti canai, santaipun semakin artistik

Ternyata buku ‘kita’
Punya keunikan ditiap lembarnya
Dari mulai yg suka kata, nada,
Jenaka, sampai urusan Negara


Ceritapun berlanjut melewati tangga
menyusuri belantara yg menyimpan pelbagai citra
jepretan demi jepretan mengabadikan
momen biasa tapi semakin berkesan

‘mencoba’ pun jadi jimat sakti
lompatan yakin dan percaya diri
berubah jadi kabur dan menghibur
karna izul terperosok di rawa lumpur

ini hanya cerita sederhana yg ingin pentas
mengendurkan syaraf yg keras dgn rutinitas

vans 27 Februari 2011

0 komentar:

Posting Komentar