RSS
Write some words about you and your blog here

CITA DAN CINTA

CITA DAN CINTA

Halo cinta...
Lama tak bersua
Menyantap kata
Mengunyah rasa

Apa kabar?
Lama tak berkelakar
Luluhkanku dalam binar
Meraut hidup dalam samar

Maafkan aku cinta
Gemuruh waktu memaksa asa
Memindai kita dalam beda
Walau ruang gaduh bersuara
Memaksa kita pada sama

Aku yakin cinta...
Ada Dia pemilik Sang Maha
Menundukkan asa dalam daya
Menyatukan cita dan cinta
Menunggu kita diujung sana


vans@wisma sakinah 310110


0 komentar:

Posting Komentar